Konferensi Wilayah II Asosiasi Media Siber Indonesia AMSI) Wilayah Kepulauan Riau

Konferensi Wilayah II Asosiasi Media Siber Indonesia AMSI) Wilayah Kepulauan Riau

Kepala Kejaksaan Negeri Tanjungpinang yang dalam hal ini diwakili oleh Kepala Sub Seksi I Intelijen Ibu Rachmah Chaisari, S.H., M.H., dan Kepala Sub Seksi II Intelijen Ibu Parwila Qonitah, S.H., M.H., telah menghadiri kegiatan Konferensi Wilayah II Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) Wilayah Kepulauan Riau yang dirangkaikan dengan Seminar bertema “Teknologi Artificial Intelligence: Ancaman atau Peluang”.

Kegiatan tersebut diselenggarakan di Hotel CK Tanjungpinang dan dihadiri Sekretaris Daerah Kota Tanjungpinang dan berbagai pemangku kepentingan, insan pers, serta perwakilan instansi terkait, sebagai wadah silaturahmi, diskusi, dan pertukaran gagasan mengenai perkembangan teknologi kecerdasan buatan serta dampaknya terhadap dunia media dan penegakan hukum.

@KejaksaanRI @kejaksaanrb #KejaksaanRI #kejaksaanrb #kejati_kepri #kejaritanjungpinang

Bagikan tautan ini

Mendengarkan

Tautan dimedia sosial

Hubungi Kami