Video Conference Pelaksanaan HaloRB Periode November Tahun 2025

Video Conference Pelaksanaan HaloRB Periode November Tahun 2025

Kepala Sub Bagian Pembinaan Bapak Ade Chandra Prakarsa, S.H., M.H., bersama Plt. Kaur Daskrimti serta Staf pada Bagian Pembinaan mengikuti kegiatan Video Conference Pelaksanaan HaloRB Periode November Tahun 2025.

Kegiatan tersebut mengusung tema “Penguatan Reformasi Birokrasi Tematik Kejaksaan Republik Indonesia dan Pengumuman Satuan Kerja Terbaik Kompetisi BerAKHLAK di Lingkungan Kejaksaan Republik Indonesia Tahun 2025.”

@KejaksaanRI @kejaksaanrb #KejaksaanRI #kejaksaanrb #kejati_kepri #kejaritanjungpinang

Bagikan tautan ini

Mendengarkan

Tautan dimedia sosial

Hubungi Kami